Malam begitu mencengkam
Diiringin oleh hujan yang begitu deras
Rasaku bergejolak merindukan kehangatan
Sebuah pelukan dan cinta begitu tulus dari dia
Namun apa nyatanya
Kulihat sudah si dia bersama dirinya
Telah bersanding selamanya
Membuat kelabu duniaku hancur harapku padanya
Oh sang dewi
Begitu teganya engkau padaku
Sampai sampai kau pergi tanpa pamit
Menorehkan luka yang begitu dalam hingga ku sangat tersiksa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar